Jumat, 27 Mei 2011

MODERNISASI INDUSTRI

Definisi
Modernisasi Barat didahului oleh komersialisasi dan industrialisasi, sedangkan di Negara non-Barat didahului oleh komersialisasi dan birokrasi. Jadi modernisasi dapat dilihat terlepas dari industrialisasi. Di Barat modernisasi disebabkan oleh industrialisasi, sedangkan di kawasan lain modernisasi menyebabkan industrialisasi.

Industrialisasi dan Petumbuhan Ekonomi

Industralisasi adalah pembangunan ekonomi melalui transformasi sumber daya dan kuantitas energi yang digunakan.

Tingkat pertumbuhan ekonomi menurut Rostow :

1. tingkat tradisional, ditandai oleh keterbatasan potensi produktivitas.

2. syarat untuk tinggal landas, rakyat yakin kemajuan ekonomi dapat dicapai.

3. tinggal landas, penerapan teknik industri modern disejumlah sektor ekonomi yang masih terbatas.

4. dorongan menuju kematangan, menyangkut penerapan teknologi modern terhadap keseluruhan sektor perekonomian.

5. tingkat konsumsi massal, memusatkan perhatian untuk meningkatkan kesejahteraan rakyat.

Modernisasi dan Pertumbuhan Ekonomi

Bendix, industrialisasi adalah seluruh perubahan sosial dan politik yang menyertai industrialisasi dikebanyakan negara yang menganut peradaban Barat.

Ciri-ciri kemoderenan :

1. tingkat pertumbuhan ekonomi yang terus berlanjut

2. kadar partisipasi rakyat dalam pemerintahan yang memadai

3. difusi norma-norma sekuleer-rasional dalam kebudayaan

4. peningkatan mobilitas dalam masyarakat

5. transformasi kepribadian individu

Modernisasi dan Teori Perubahan Sosial

Tipps menyatakan konsep modernisasi masih relatif baru, dan ahli yang menyusun teori mengenai modernisasi kebanyakan telah dipengaruhi oleh perspektif evolusi dan fungsional-struktural.Ia menggolongkan teori modernisasi ke dalam dua tipe :

1. teori variabel kritis

mencakup sejenis perubahan tunggal seperti rasionalisasi atau industrialisasi dan istilah modernisasi menjadi sama artinya dengan variabel kritis.

1. teori dikotomi

mencakup proses transformasi masyarakat tradisional menjadi modern.

Syarat Modernisasi

Menurut Rostow syarat modernisasi yaitu :

1. pembangunan modal sosial tambahan.

2. revolusi teknologi di bidang pertanian.

3. perluasan impor.

Menurut Marxis modernisasi memerlukan :

1. adanya pemilikan tanah pribadi

2. munculnya komersialisasi tanah

3. adanya orientasi individual dari kebudayaan borjuis kota.

Alasan modernisasi sulit dicapai :

1. meninggalkan cara-cara lama, terutama pola hubungan lama.

2. mengorbankan kepentingan pribadi demi pembangunan dan pertumbuhan ekonomi bangsa.

3. mengerjakan tugas-tugas yang menimbulkan ketegangan psikis.

4. pemimpin yang kurang berkorban.

Akibat Modernisasi

1. pertumbuhan penduduk (tingkat kematian menurun)

2. perpindahan dari desa ke kota

3. pertumbuhan stratifikasi sosial dan peningkatan status sosial wanita

4. perubahan pemerintahan

5. demokratisasi politik yang semakin besar

Terobosan Menuju Modernisasi

1. tergantung pada warisan tradisional

2. karena dibujuk

3. idiologi yang membimbing


by FITRIA DEWI N.R

2 komentar:

  1. Halo, nama saya Setiabudi, seorang korban penipuan di tangan pemberi pinjaman, saya telah penipuan semua paling 13 juta karena saya membutuhkan pinjaman modal besar 40 juta, saya hampir mati, saya tidak punya tempat untuk pergi, bisnis saya adalah hancur dalam proses yang saya kehilangan anak saya. saya tidak dapat berdiri lagi. semua hal ini terjadi Desember 2014, sampai saya mearnt seorang teman yang memperkenalkan saya kepada ibu yang baik ibu Alexandra yang akhirnya membantu saya mengamankan pinjaman di perusahaannya, ibu yang baik saya ingin menggunakan kesempatan ini untuk mengucapkan terima kasih, Semoga Tuhan terus memberkati Anda, saya juga ingin menggunakan kesempatan ini untuk menyarankan sesama Indonesia, bahwa ada banyak penipuan di luar sana, jika Anda membutuhkan pinjaman dan pinjaman yang dijamin hanya cepat mendaftar melalui Ibu Alexandra melalui email perusahaan: alexandraestherloanltd@gmail.com atau alexandraestherfastservice@cash4u.com, Anda dapat menghubungi saya melalui email ini; setiabudialmed@gmail.com untuk informasi yang perlu Anda ketahui. silahkan dia adalah satu-satunya orang yang dapat diandalkan dan dapat dipercaya.
    Terima kasih.

    BalasHapus